Nusantara

Tentara Demak Juga Beton Jalur Sekolah Anak-Anak

×

Tentara Demak Juga Beton Jalur Sekolah Anak-Anak

Share this article

 

KORDANEWS – Menyusul pembetonan jalan yang menghubungkan DUkuh Krajan ke Dukuh Prigi, Desa kalikondang Kecamatan Demak Kota nyaris rampung, sejumah Satgas TMMD Reguler ke-105 Kodim 0716/Demak, mulai sentuh pembetonan jalan lain di desa itu yang masuk dalam sasaran fisik TMMD tersebut.

 

 

Adalah jalan penghubung antara Dukuh Krajan ke Perum Pesona Asri, Desa Kalikondang, yang mulai disentuh oleh para Satgas dan warga. Antusias warga setempat sangat luar biasa, baik dalam pelibatan tenaga maupun logistik.

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *