KORDANEWS – Mbok Giyem (60), seorang pedagang jajanan yang sehari-harinya mangkal di seputar SD Sangup, mengaku ikut menikmati rejeki bersamaan kegiatan TMMD Reguler ke-106 Kodim 0724/Boyolali.
”Saya ikut mendapat luberan rejeki, menyusul sejak ada TMMD di Desa Sangup, banyak Pak Tentara yang mampir di warung dan membeli sejumlah makanan kecil. lumayan ada tambahan rejeki,”ujar Mbok Giyem.













