HeadlineSumsel

Imam Masjid Di Pemulutan Bongkar Skenario Nikah Siri Oknum Kades

×

Imam Masjid Di Pemulutan Bongkar Skenario Nikah Siri Oknum Kades

Share this article

Ia juga berharap agar keterangannya yang dulu diberikan kepada penyidik bisa dicabut dan diganti sesuai dengan fakta yang sebenarnya. Dalam laporannya ke DPRD, Muhibah meminta perlindungan hukum dan keadilan atas keberaniannya mengungkap kebenaran.

Ketua Komisi I DPRD Ogan Ilir, Al Matin Tyara Dika, membenarkan pihaknya telah menerima pengaduan tersebut.

“Kami menghargai keberanian yang bersangkutan dalam menyampaikan pengakuan ini. Komisi I akan mempelajari laporan secara mendalam dan berkoordinasi dengan instansi terkait, termasuk Dinas PMD dan Inspektorat,” ujarnya.

Al Matin juga membuka peluang untuk memfasilitasi mediasi antar pihak bila diperlukan, agar penyelesaian bisa ditempuh secara adil dan bermartabat.(jml)

 

Editor : Surya S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *