Nusantara

4 Unit Ekskavator di Kerahkan Untuk Keluarkan Mobil Tertimbun Longsor Cengkareng

×

4 Unit Ekskavator di Kerahkan Untuk Keluarkan Mobil Tertimbun Longsor Cengkareng

Share this article
ist

“Hasil keseluruhan olah TKP ini belum dapat kita sampaikan, masih berlangsung pelaksanaannya,” kata Kapolres Bandara Soekarno-Hatta, Kombes Akhmad Yusep Gunawan, kepada wartawan di lokasi.

Mobil yang sedang diupayakan diangkat dari longsor ini adalah milik Dianti Dyah Ayu Cahtani alias Putri. Putri adalah korban yang pertama kali berhasil dievakuasi, namun dia meninggal saat menjalani perawatan di rumah sakit.

Saat kejadian, Putri sedang menuju pulang bersama rekan kerjanya Mukhmainna yang ikut menumpang. Mukhmainna juga sudah dievakuasi dan dalam kondisi selamat. Saat ini dia masih menjalani perawatan di RS Siloam Karawaci, Tangerang, dengan kondisi yang terus membaik.

Editor : ardi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *