Sumsel

Antisipasi Perubahan Musim, Herman Deru : Yang Utama Selamatkan Masyarakat

×

Antisipasi Perubahan Musim, Herman Deru : Yang Utama Selamatkan Masyarakat

Share this article

 

 

Sementara itu, Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Sumatera (BBWSS) VIII, Birendrajana mengungkapkan, disaat ini yang perlu diwaspadai yakni kondisi air sungai di Sumsel yang sedang pasang.

 

Menurutnya perlu antisipasi agar air yang ada tidak membahayakan, karena dipengaruhi kondisi air pasang surut dan curah hujan yang tinggi.

 

 

 

“Kalau Sungai Musi ada yang sampai naik lebih 4 meter dibanding kemarau kemarin. Kalau di Palembang seperti Sungai Bendung naik sekitar 1 meteran,” jelas dia. (Ab)

 

 

 

 

 

Editor : Jhonny

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *